Kamis, 12 Oktober 2017

SOP JARINGAN PC USER DAN SERVER DI KANTOR (tugas2.4 ATSI)


Kebijakan ini berlaku untuk karyawan dan seluruh staf perusahaan.Kebijakan ini meliputi semua peralatan kantor dan pribadi yang dipergunakan di lingkungan perusahaan. 

Peraturan Dept IT 
1. Untuk Data di Server, PC dan Laptop : 
  • Semua Data perusahaan harus tersimpan di Server sesuai dengan Dept dan Nama masing-masing.
  • Tidak menyimpan Data Pribadi di Komputer Server
  • Tidak menyimpan Data yang tidak ada hubunganya dengan pekerjaan di Server, seperti MP3, Foto, dll. 
2. Untuk Internet, E_mail dan Jaringan : 
  • Tidak browsing ke situs-situs yang berbau Pornografi dan Crack
  • Tidak mendownload Software yang tidak ada hubunganya dengan pekerjaan dan menginstallnya ke dalam komputer 
3. Untuk Komputer dimasing-masing Dept : 
  • Dilarang merubah isi Konfigurasi PC
  • Dilarang merubah IP Adress di masing-masing PC
  • Dilarang merubah nama Komputer
  • Dilarang menginstall program ( software ), games atau mengupgrade 
4. program yang sudah terinstall di masing-masing computer, Lain-lain : 
  • Untuk mencoba Software yang ada hubunganya dengan pekerjaan telah disediakan PC khusus yang ada di Kantor 
5. Penanganan Komplain dan Service  
  • Dept IT hanya melayani komplain yang ada hubunganya Server, Internet, Email, Jaringan dan Komputer. ( Tidak termasuk YM, MSN, MP3, Video dll yang tidak ada hubunganya dengan pekerjaan )
  • Setiap masalah dengan server, email, internet, komputer dilaporkan ke ext 308 atau E_mail : admin-GXcTff7tL0M@public.gmane.org 
Dept IT tidak bertanggung jawab terhadap
  • Hilangnya, rusaknya Data pribadi dalam bentuk apapun yang tidak ada hubunganya dengan pekerjaan, yang di simpan di Komputer Server, Komputer yang ada di Client dan Laptop.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Soundtrack first opening of the Anime Boruto

KANA-BOON - Baton Road (Baton Delivery) ~ TV SIZE ~ Boruto: Naruto Next Generation Opening # 1 [Lyrics] ROMAJI: Mirai wo ima ni oi...